Pembelajaran tatap muka (PTM) di SMPN 3 Bangli dimulai pada tanggal 4 Januari 2021. Segala persiapan telah dilakukan untuk pelaksanaan PTM. Mulai dari persiapan ruang kelas dengan mengatur jarak meja dan kursi, penyemprotan disinfektan ke seluruh ruangan, hingga mengadakan simulasi PTM agar semua warga SEMIBA benar-benar memahami pelaksanaan PTM dengan terus mengikuti protokol kesehatan
Beri Komentar